Recent Movies

Divergent (2014)

Manusia dewasa akan diklasifikasikan menjadi lima jenis menurut karakteristik mereka masing-masing. Kelima kategori itu adalah Candor (jujur), Erudite (genius), Amity (suka damai), Dauntless (pemberani) dan Abnegation (penolong tanpa pamrih). "Divergent" merupakan istilah untuk orang yang tak masuk dalam kelima jenis karakteristik tersebut karena memiliki berbagai macam kepribadian yang menojjnjol dalam dirinya.

 Seorang wanita bernama Tris (Shailene Woodley) kini harus menghadapi tes penentuan nasibnya. Ia merasa gugup sekaligus penasaran di golongan manakah ia akan masuk. Namun saat menjalani tes, Tris merasa ada yang tak beres dan ternyata hasilnya ia tak masuk golongan manapun.  Seorang wanita yang menguji dirinya menyuruh Tris untuk merahasiakan identitas dirinya sebagai Divergent. Setelah itu, Tris harus berjuang untuk bisa diterima di golongan Dauntless. Ia berusaha lulus dalam tes keberanian yang mengancam nyawanya di mulai terjun dari atas gedung hingga dilempari pisau.

  Suatu fakta yang mengejutkan membuat Tris semakin yakin saat ia tahu salah satu gurunya, Four (Theo James), ternyata juga seorang Divergent. Tris pun berusaha tetap bertahan hidup di tengah persaingan dan permainan politik untuk menyingkirkan para Divergent yang dianggap berbahaya. Mampukah ia bertahan dalam situasi tersebut?
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/divergent-2014/" width="600"></iframe>

Download Film Klik Disini

Captain America: The Winter Soldier (2014)

Captain America: The Winter Soldier berkisah tentang kehidupan baru Steve Rogers/Captain America (Chris Evans) setelah insiden di 'The Avengers'. Ia hidup dalam kesendirian dan berusaha menyesuaikan diri dengan dunia modern.

Namun, ketika S.H.I.E.L.D. berada dalam bahaya, Captain America dituntut untuk kembali beraksi. Bekerja sama dengan Natasha Romanoff /Black Widow (Scarlett Johansson), ia terlibat dalam sebuah konspirasi yang membahayakan nyawanya. Terlebih setelah munculnya sosok pembunuh profesional, The Winter Soldier, yang mempunyai hubungan dengan masa lalunya.

 Ketika kejahatan mulai terungkap, Captain America dan Black Widow meminta bantuan dari sekutu barunya, Falcon. Namun, mereka harus melawan musuh yang tak terduga dan tangguh bernama The Winter Soldier.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/captain-america-the-winter-soldier-2014/" width="600"></iframe>

X-Men: Days of Future Past (2014)

Menceritakan tentang kisah si Professor X dibintangi oleh Patrick Stewart yang mengirim Wolverine diperankan oleh Hugh Jackman untuk kembali ke masa lalu, tepatnya di tahun 1973. Sang professor menyuruh Wolverine untuk membantu Professor X muda diperankan oleh James McAvoy dan juga mutan-mutan lainnya.

Untuk menghentikan aksi dari Sentinels mereka semua harus bersatu. Sang Sentinels adalah robot yang diprogram untuk menghancurkan para-para mutan. Karena kelangsungan dari hidup mutan-mutan ini di masa depan bergantung dengan keberhasilan mereka di masa lalu. Jadi akankah mereka berhasilkah dalam misi tersebut ?
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/x-men-days-of-future-past-2014/" width="600"></iframe>

Klik Disini untk Download Film

The Expendables 3 (2014)

Dalam sekuel ketiga The Expendables ini, yang menjadi musuh besar Barney adalah Stonebanks yang berubah menjadi seorang pedagang senjata kejam dan yang membuat Barney terpaksa untuk membunuhnya. Stonebanks yang menghindari kematian sekali sebelumnya, sekarang adalah membuat misinya untuk mengakhiri sekuel film The Expendables.

Cerita demi cerita Barney memiliki rencana lain. Barney memutuskan bahwa dia harus melawan darah lama dengan darah baru dan membawa era baru anggota tim Expendables, merekrut orang-orang yang lebih muda, lebih cepat dan lebih tech-savvy. Misi terbaru menjadi benturan gaya old-school klasik dibandingkan dengan keahlian teknologi tinggi dalam pertempuran paling pribadi yang belum dialami Expendables.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/the-expendables-3-2014/" width="600"></iframe>

The Amazing Spider-Man 2 (2014)

Dalam kisah yang diambil dari komik karya Stan Lee dan Steve Ditko ini, diceritakan hubungan Peter dan Gwen (Emma Stone) masih terjalin dengan baik. Meski terkadang pesan terakhir ayah Gwen untuk menjauhi anaknya masih begitu mengganggunya.

Ditengah kesibukkannya, muncul masalah baru, sebuah penjahat kuat mengancam keselamatan penduduk kota New York. Penjahat itu bernama Maxwell “Max” Dillon atau yang biasa dikenal Electro (Jamie Foxx).
Seperti penjahat super lain, tokoh ini memiliki kekuatan mutan dan dapat mengendalikan medan listrik, sebagai pertahanan diri sekaligus senjata. Ditengah pertempurannya, Peter Parker, karakter dibalik Spider-Man secara tak sengaja bertemu dengan sosok teman lama, Harry Osborn (Dane DeHaan). Bukan pertemuan biasa, melalui Harry Peter menemukan berbagai petunjuk masa lalu yang berhubungan dengan riset dan kematian orangtuanya.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/the-amazing-spider-man-2-2014/" width="600"></iframe>

Need for Speed (2014)

Selepas keluar dari jeruji besi, Tobey Marshall (Aaron Paul) terjebak oleh teman bisnisnya yang sangat licik dan jahat. Kini dia kembali ke sahabat-sahabatnya untuk membalas dendam. Bersama mantan rekannya di dunia balap liar, Tobey merancang rencana dan mempersiapkan semua yang ia punya sebelum balapan dimulai.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/need-for-speed-2014/" width="600"></iframe>

Sabotage (2014)

Mengikuti seorang petugas DEA elit yang berhubungan dengan kartel narkoba paling mematikan di dunia. Mengkhususkan diri dalam operasi ponsel yang kompleks, tim mengeksekusi serangan taktis di sebuah rumah aman kartel. Apa yang terlihat menjadi serangan yang khas ternyata menjadi operasi pencurian rumit, direncanakan oleh skuad DEA.

Setelah persembunyian uang jutaan tunai dicuri, tim yakin rahasia mereka aman sampai seseorang mulai membunuh mereka satu per satu.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/sabotage-2014/" width="600"></iframe>

Noah (2014)

Melaksanakan perintah Tuhan tentang akhir dunia, Noah mencoba untuk memberitahu umatnya agar menghentikan dosa-dosa yang mereka perbuat di bumi untuk diselamatkan. Tidak ada yang mendengarkan peringatannya, dan Noah beserta keluarganya diusir dan dibiarkan berjuang sendiri di padang gurun.

 Noah beserta pengikutnya akhirnya membuat sebuah bahtera raksasa untuk menyelamatkan diri dari hujan dan banjir bandang yang akan menerjang semua daratan di bumi. Tidak hanya manusia, binatang dan tumbuhan pun ikut diangkut ke dalam bahtera tersebut.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/noah-2014/" width="600"></iframe>

A Million Ways to Die in the West (2014)

A Million Ways to Die in the West berlangsung di Arizona pada tahun 1882 bercerita tentang seorang penggembala yang pengecut bernama Albert (MacFarlane) ditinggalkan oleh pacarnya (Amanda Seyfried) karena adanya pria lain, setelah berhasil keluar dari perkelahian tembak-menembak (terkena tembakan di punggungnya), akhirnya dia bisa keluar dengan bantuan dari Gunslinger lady (Charlize Theron) wanita misterius yang datang ke kota, dia juga membantunya menemukan keberanian dan mereka mulai jatuh cinta.

 Tapi ketika suaminya yaitu seorang penjahat/jago terkenal mengumumkan kedatangannya, petani tersebut harus menempatkan keberanian barunya dan saat itulah dia akan diuji.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/a-million-ways-to-die-in-the-west-2014/" width="600"></iframe>

The Other Woman (2014)

Setelah mengetahui bahwa kekasihnya Mark (Nikolaj Coster-Waldau) telah menikah dengan orang lain, Seorang wanita yang sangat cantik Carly (Cameron Diaz) mencoba untuk mengatur ulang kembali hidupnya. Suatu ketika tanpa sengaja, ia bertemu dengan istri kekasihnya, Kate (Leslie Mann), dan ia menemukan banyak kesamaan diantara mereka dan keduanya pun menjadi teman. Tidak cukup satu, Mark ternyata punya kekasih gelap lainnya, Amber (Kate Upon) yang lebih muda dan seksi. Kate dan Carly yang mengetahui hal ini, akhirnya mencoba mendekati Amber dan membagi cerita. Ketiganya pun akhirnya sepakat untuk membalas dendam kepada Mark "si buaya".
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/the-other-woman-2014/" width="600"></iframe>

Brick Mansions (2014)

Damien (Paul Walker) adalah detektif yang sedang menyamar dan mendapat tugas untuk masuk dalam perkampungan berbahaya yang disebut Brick Mansions. Misi Damien adalah menumpas pengedar narkoba Tremaine (RZA) yang memiliki senjata pemusnah massal dan berhasil menyandera walikota. Ditemani oleh Lino (David Belle), Damien menghadapi berbagai anggota geng yang ada di Brick Mansions.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/brick-mansions-2014/" width="600"></iframe>

Transcendence (2014)

Film Science Fiction yang berjudul Transcendence ini menceritakan tentang Dr. Will Caster (Johnny Depp) yang sedang mengembangkan sebuah teknologi komputer canggih dan mampu melampaui otak manusia. Ia menjadi terkenal karena penelitiannya ini, namun hal ini juga menjadikannya target ekstrimis anti-teknologi.
Setelah acara seminarnya, Dr. Will Caster ditembak oleh salah satu aktivis dan kini dirinya sekarat. Istrinya (Rebecca Hall) dan sahabatnya Max Waters (Paul Bettany) memutuskan untuk mentransfer isi otak Dr. Will Caster ke dalam teknologi yang ia ciptakan sendiri. Namun, tindakan ini malah menimbulkan bencana. Will berusaha mengusai semua teknologi manusia dan tak bisa dikendalikan. Ia menimbulkan kekacauan dimana-mana dan membuat semua orang kewalahan. Apakah yang akan terjadi selanjutnya pada teknologi Dr. Will Caster ini?
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/transcendence-2014/" width="600"></iframe>

Heaven Is for Real (2014)

Selama operasi darurat, seorang anak muda lepas dari kesadaran dan hampir mati. Setelah itu dia mengklaim bahwa dia mengunjungi surga. Keluarganya dan para anggota kota kecil itu tidak percaya, dia sampai cerita mengidentifikasi orang-orang yang telah meninggal.
EMBED CODE:
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="400" marginheight="0" marginwidth="0" scrolling="no" src="http://nontontv.me/wp/Video/heaven-is-for-real-2014/" width="600"></iframe>
 
Support : | Johny Template |
Copyright © 2013. memories - All Rights Reserved

Proudly powered by Blogger